RONDOS, OLAH TAKTIK DAN LATIH TANDING JELANG INTER VS. EMPOLI

Latihan terus berlanjut sebelum menyambut pertandingan yang akan berlangsung pada hari Minggu di Meazza

1/31

<p><strong>APPIANO GENTILE -</strong> Tim berlatih untuk keempat kalinya pada hari ini menjelang laga pekan Serie A TIM ke-38, antara Inter vs Empoli. Nerazzurri mengawali sesi latihan di lapangan dengan melakukan shuttle runs, rondos dan latihan aerobik. Sebagai penutup, tim fokus pada olah taktik dan latih tanding di lapangan berukuran kecil.</p>


 English version  Versión Española  日本語版  中文版  Versione Italiana 

Muat lebih banyak