<div class="ace-line" id="magicdomid3106"><span class="author-a-z84zbre4uz88zvc2dtuz83znz82z b"><b>BARCELONA - </b></span><span class="author-a-z84zbre4uz88zvc2dtuz83znz82z">Pemain gelandang asal Spanyol, </span><span class="author-a-z84zbre4uz88zvc2dtuz83znz82z b"><b>Borja</b></span><span class="author-a-z84zbre4uz88zvc2dtuz83znz82z"> </span><span class="author-a-z84zbre4uz88zvc2dtuz83znz82z b"><b>Valero</b></span><span class="author-a-z84zbre4uz88zvc2dtuz83znz82z">, pasca kekalahan di Camp Nou: “Kami tenang. Kami tahu bahwa pertandingan pada malam ini akan berbeda. Mereka jelas lebih baik dari kami, tetap kami seharusnya lebih memanfaatkan peluang yang kami miliki. Mereka menekan kami lebih ke depan sepanjang babak pertama, menghentikan aliran bola kami, yang membuat mereka dapat mengeksploitasi ruang-ruang kosong, kami tidak berhasil untuk memberi ancaman. Sebaliknya, saya pikir kami melakukannya dengan lebih baik di babak kedua. Klasemen grup saat ini? Kami melakukan apa yang harus dilakukan pada dua pertandingan sebelumnya menghadapi Tottenham dan PSV, oleh karena itu, keadaan saat ini masih baik meskipun kami kalah.”</span></div>