HASIL PERTANDINGAN AKADEMI DI AKHIR PEKAN

Tiga kemenangan, satu hasil imbang dan satu kekalahan

MILAN – Skuat Primavera asuhan Stefano Vecchi mengalami kekalahan sebelum menghadapi Esbjerg dalam putaran kedua UEFA Youth League-Domestic Champions Path yang akan berlangsung pada hari Rabu tanggal 1 November dengan waktu kick-off pukul 14:30 CET di Stadio Breda. Tim harus kembali menelan kekalahan untuk kedua kalinya di musim ini saat bertandang ke Genoa. Pada hari yang sama, pasukan U-18 Gianmario Corti meraih kemenangan tandang di Pordenone dalam pertandingan kelima di musim Berretti ini. Pada hari minggu, setelah dua kali kemenangan di pagi hari untuk pasukan U-16 dan U-15 menghadapi Chievo di Bottagisio Sport Center di Verona, pertandingan derby untuk skuat U-14 berakhir dengan hasil imbang.

 

Hasil lengkapnya:

U-19 - PRIMAVERA

Sabtu 28 Oktober 2017 - Liga, Laga pekan ketujuh

Genoa 4-2 Inter  (10' Merola, 89’ Mutton)

 

U-18 - BERRETTI

Sabtu 28 Oktober 2017 - Liga, Laga pekan kelima

Pordenone 0-3 Inter  (40' D'Amico, 55’ Pelle, 90 + 2’ Esposito)

U-16 SERIE A dan B

Minggu 29 Oktober 2017 - Liga, Laga pekan ketujuh

Chievo Veron 1-2 Inter  (21' Bonfanti, 52’ pen. Esposito)

 

U-15 SERIE A dan B

Minggu 29 Oktober 2017 - Liga, Laga pekan ketujuh

Chievo Verona 2-3 Inter  (13' Ballabio, 33' L.Peruchetti, 83' pen. Politi)

 

U-14 - GIOVANISSIMI REGIONALI

Minggu 29 Oktober 2017 - Liga, Laga pekan keenam

Inter 2-2 Milan  (67’ Savane, 72’ Marise)


 English version  中文版  Versione Italiana 

tags: akademi
Muat lebih banyak