INTER, JUARA COPPA ITALIA PRIMAVERA

Manaj dan Zonta mencetak gol untuk menekuk Juventus di San Siro dan memastikan kemenangan agregat 3-1

MILAN - Inter U-19 menjuarai Coppa Italia Primavera untuk keenam kalinya menyusul kemenangan agregat 3-1 atas Juventus U-19.

Nerazzurri membalikkan kedudukan di Meazza setelah Kastanos membuka skor di menit 34 malam itu. Tapi, Rej Manaj - ancaman tetap bagi pertahanan Bianconeri - akhirnya menyamakan skor di menit 77, sebelum Loris Zonta memantapkan keunggulan di masa injury time.

Inter 2-1 Juventus (HT 0-1) (agregat 3-1)
Pencetak gol: Kastanos 34', Manaj 77', Zonta 90+3'.

Inter: 1 Radu; 2 Gyamfi, 5 Gravillon, 6 Della Giovanna, 3 Miangue; 7 Zonta, 14 Gnoukouri, 4 Bonetto (24 Bakayoko, 70'); 20 Kouame (18 Pinamonti, 73'), 9 Manaj, 10 Baldini (13 Popa, 89').
Cadangan tak terpakai: 12 Pissardo, 21 Di Gregorio, 11 Delgado, 16 De Micheli, 17 Sobacchi, 19 Rapaic, 22 Appiah, 23 Mattioli, 28 Tchaoule.
Pelatih: Stefano Vecchi.

Juventus: 1 Audero; 21 Lirola, (5 Severin, 62'), 6 Blanco, 3 Zappa (Di Massimo, 80'); 7 Macek, 16 Bove (14 Toure, 80'), 8 Kastanos; 11 Vadala, 22 Cassata, 9 Favilli.
Cadangan tak terpakai: 12 Vitali, 25 Del Favero, 4 Coccolo, 13 Beruatto, 15 Didiba, 23 Parodi, 24 Pozzebon, 26 Pellini, 29 Kean.
Pelatih: Fabio Grosso.

Kartu kuning: Cassata 43', Bonetto 60', Gravillon 65', Lirola 68', Manaj 78'.
Kartu merah: Manaj 88.

Waktu tambahan: 0+4 menit.

Wasit: Di Martino.
Hakim garis: Robilotta, Pagnotta.


 English version  Versione Italiana 

Muat lebih banyak